Pages

Senin, 11 April 2011

FUNGSI DAUN PADA TANAMAN


  • Tempat terjadinya fotosintesis.
pada tumbuhan dikotil, terjadinya fotosintesis di jaringan parenkim palisade. sedangkan pada tumbuhan monokotil, fotosintesis terjadi pada jaringan spons.
  • Sebagai organ pernapasan.
Di daun terdapat stomata yang befungsi sebagai organ respirasi (lihat keterangan di bawah pada Anatomi Daun).
  • Tempat terjadinya transpirasi.
  • Tempat terjadinya gutasi.
  • Alat perkembangbiakkan vegetatif.
Misalnya pada tanaman cocor bebek (tunas daun)

Modifikasi : Bunga Rinjani Larasati

Tidak ada komentar:

Posting Komentar